PELATIHAN ENTREPRENEURSHIP DAN ICT LITERACY DI RUMAH ASUHAN LUKMANUL HAKIM
Hari Rabu tanggal 1 Mei 2019, tim dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Telkom University (Tel-U) telah mengadakan program pengabdian masyarakat bagi anak yatim piatu di Rumah Asuhan Anak Yatim dan Dhuafa Luqman Nur Hakim Program ini merupakan bagian dari roadmap pengabdian masyarakat di FEB Tel-U sebagai bentuk pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Program pengabdian [...]
DETAIL
Pelatihan Kewirausahaan & Digital Marketing Bagi Pedagang dan Pengelola Pasar Tradisional Cihapit
Inilah yang menjadi alasan bagi Universitas Telkom bekerja sama dengan ASPARINDO (Asosiasi Pengelola Pasar Indonesia) untuk kembali menyelenggarakan kegiatan Pengabdian Masyarakat pada pasar tradisional, yaitu Pasar Cihapit guna membina dan memberikan pelatihan bagi para pedagang pasar setempat. Acara Pengabdian kepada Masyarakat ini telah diselenggarakan pada tanggal 12 November 2019. Acara ini ditujukan untuk memberikan pelatihan […]
Pelatihan pembuatan Modul Ecobrick sebagai Peluang Pengembangan EcoProduct yang bernilai Ekonomi Pada Komunitas Engkang-Engkang
Sampah organik adalah sampah yang dapat terurai dengan mudah. Sedangkan sampah anorganik adalah sampai yng sulit terurai, merupakan sampah yang dihasilkan dari bahan-bahan non hayati baik berupa produk sinterik maupun hasil proses teknology pengelolahan bahan tambang atau sumber daya alam dan tidak dapat diuraikan oleh alam, contohnya, botol plastik bekas minuman, tas plastik, plastik bekas makanan, [...]
DETAIL
Pelatihan Pengenalan Pajak Bumi dan Bangunan Bagi Masyarakat Desa Kertawangi
Pengabdian masyarakat yang dilaksanakan pada tanggal 1 November 2019 bertempat di PKBM Bina Terampil Mandiri Desa Kertawangi Kecamatan Cisarua Kabupaten Bandung Barat diketuai oleh Puspita Wulansari, SP., M.M. beserta Willy Sri Yuliandhari, SE., MM., Ak sebagai anggota. Pengabdian Masayarakat kali ini menyasar masyarakat yang berada di wilayah Desa Kertawangi.Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk [...]
DETAIL
Pelatihan Pemasaran Digital Untuk Produk Pasar Tradisional di Komunitas Sakola Pasar
Pada Hari Rabu, 31 Oktober 2019 bertempat di Pasar Cihapit, telah dilaksanakan Pelatihan. Pelatihan Pemasaran Digital Untuk Produk Pasar Tradisional di Komunitas Sakola Pasar tersebut diikuti 20 (duapuluh) peserta yang merupakan pedagang di Pasar Cihapit. Para Peserta merupakan pedagang produk seperti sayur mayur, daging potong, tahu tempe, juga buah buahan serta kebutuhan sehari-hari lainnya. Pada kesempatan [...]
DETAIL