S1 Akuntansi
Prodi Akuntansi resmi beroperasi pada tahun 2008 dan telah terakreditasi Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi dengan peringkat “A”. Walaupun tergolong sebagai program studi baru, program studi akuntansi memiliki peminat yang tinggi dengan peningkatan jumlah mahasiswa yang signifikan setiap tahunnya. Proses pembelajaran di prodi akuntansi tidak hanya mengedepankan pada pembelajaran dikelas. Pengenalan dunia kerja juga dilakukan […]
S1 Manajemen Bisnis Rekreasi
Program Sarjana Manajemen Bisnis Rekreasi (Leisure Management) merupakan program studi baru Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang didirikan pada tahun 2022 guna menjawab tantangan dan kebutuhan dunia industri khususnya di bidang bisnis rekreasi.
S2 Magister Akuntansi
Pada tanggal 24 Juli 2023, sebuah tonggak bersejarah dalam dunia pendidikan tinggi telah tercapai dengan didirikannya Program Pascasarjana S2 Magister Akuntansi yang baru. Program studi yang telah lama dinantikan ini diresmikan dengan pengumuman resmi oleh lembaga pendidikan yang bersangkutan. Program ini akan menjadi pusat pembelajaran yang penting bagi para mahasiswa yang tertarik untuk mendalami bidang […]
S1 MBTI
Program Studi jenjang Sarjana (S1) Manajemen Bisnis Telekomunikasi dan Informatika (MBTI) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Telkom selalu berkomitmen untuk mencapai layanan pendidikan sehubungan dengan visi misi. MBTI adalah salah satu program studi terbaik di Universitas Telkom dengan banyak prestasi. Selalu mencari kreativitas dan inovasi dalam pengembangan organisasi, sumber daya manusia dan kurikulum untuk memenuhi […]