Author: Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Apr
27

Kuliah Umum: Information Security Practices in Financial Industry

Senin, 27 April 2015, program studi MBTI kembali menggelar kuliah umum untuk mata kuliah Information Security Management dengan mengangkat tema “Information Security Practices in Financial Industry”. Acara ini mengundang pembicara Bapak Setiawan Adhiputro, VP – Governance, Risk, and Compliance dari Kartuku (PT. Multi Adiprakarsa Manunggal). Bertempat di Ruang Kelas AD, Gedung D, Fakultas Ekonomu dan […]

By Fakultas Ekonomi dan Bisnis | Uncategorized @id
DETAIL
Feb
17

3 Mahasiswa MBTI Internasional mengikuti student exchange di Korea Selatan

Bandung Tel-U – Rektor Telkom University (Tel-U) Prof. Mochamad Ashari,M.Eng.,Ph.D secara resmi melepas keberangkatan tiga mahasiswa MBTI Internasional untuk mengikuti student exchange di Korea Selatan di ruang rapat Dekan Fakultas Ekonomi & Bisnis, selasa 17/02/2015. Ketiga mahasiswa tersebut adalah Dianty Khairunissa, Jarel Tumewa Diets, As’Adahullah Khairul Alam menerima beasiswa dari pemerintah Korea Selatan untuk program […]

By Fakultas Ekonomi dan Bisnis | Uncategorized @id
DETAIL
Jan
29

Telkom University Bandung di AUYS 2015

Menimba ilmu hingga negeri Cina. Gapailah ilmu setinggi langit! Dua pepatah itu seringkali terdengar di telinga kita. Dengan akal dan pikiran yang kita miliki, kita sebagai manusia mampu meng-upgrade pengetahuan serta wawasan kita semakin luas. Salah satu caranya dengan belajar di negeri seberang seperti sebuah acara besar yang tengah berlangsung saat ini yaitu ASEAN University […]

By Fakultas Ekonomi dan Bisnis | Uncategorized @id
DETAIL
Jan
18

Pengembangan Keterampilan Kewirausahaan Anak-Anak Panti Asuhan DTA Ar-Raudah

Bandung Tel-U – Pentingnya peran wirausahawan dalam membangun kemandirian ekonomi pada suatu masyarakat tidak perlu disangsikan lagi. Di Amerika Serikat, sebagai salah satu negara maju, tingkat penduduk dewasa yang terlibat dalam bisnis baru telah mencapai 13% pada 2012. Sayangnya optimisme yang sama belum dirasakan di Indonesia. Pada tahun 2013, data Kementerian Koperasi dan UKM mencatat […]

By Fakultas Ekonomi dan Bisnis | Uncategorized @id
DETAIL